Share this info
LPPM UPNVJ membuka kesempatan bagi mahasiswa untuk dapat mendaftar dan mengikuti kegiatan KKN yang akan dilaksanakan di medan.

KKN Bersama Internasional merupakan kegiatan akademik untuk mengintegrasikan kurikulum dan pengalaman belajar mahasiswa dengan realitas kehidupan masyarakat serta pengenalan budaya indonesia kepada dunia internasional.
🗓️ Waktu Pelaksanaan :
05 Agustus – 05 September 2024
✈️ Fasilitas yang didapatkan :
- Penginapan
- Tiket Pesawat
- Transportasi menuju lokasi
- Baju Lapangan
📑 Persyaratan :
- Mahasiwa aktif UPNVJ
- IPK Min 3.00
- Menempuh min. 105 SKS
- Sertifikat Bahasa Inggris
- Surat Izin Orang Tua
- KHS
- Tidak terlibat perbuatan asusila
📃 Link Pendaftaran :
https://bit.ly/KKNBersamaUPNVJ2024
Batas Waktu Pendaftaran hingga 16 Mei 2024
📞 Informasi Tambahan
+62 857 7476 5727